Dokumentasi Momentum KKN Universitas Kanjuruhan Malang pada pelaksanaan KKN atau kuliah kerja nyata/ KUKERTA. Pemberangkatan dilaksanakan pada tanggal 9 Juli 2012 dan akan berakhir pada tanggal 9 Agustus 2012. Terdapat 2 Kecamatan yang menjadi tempat KKN yaitu Kec. Poncokusumo dan Kec. Jabung.
Moment KKN UNIKAMA Juli-Agustus 2012 - Bertepatan juga dengan liburan setelah UAS semester dan juga peingatan Hari Kemerdekaan Indonesia serta moment Bulan Puasa membuat KKN Mahasiswa Universitas Kanjuruhan tahun 2012 menjadi lebih berkesan.
Seperti KKN sebelumnya ditahun 2012 ini KKN di ikuti lebih dari 1500 peserta Kuliah Kerja Nyata. Pembekalan telah dilakukan 3 hari dengan mendatangkan Camat dari Kecamatan Poncokusumo dan Kecamatan Jabung.
Proker yang telah dirancang sebelum pemberangkatan siap dikerjakan oleh masing-masing kelompok Kukerta Unikama. Berikut ini beberapa moment kegiatan yang sempat terdokumentasi oleh teman-teman.
|
Pendidikan DIni di TK |
|
Latihan PBB SD |
|
Acara Setelah Seminar Di KANTOR DESA |
hadir meramaikan,,,
ReplyDelete